Jumat, 11 Februari 2011

Bagaimana kondisi perekonomian pada masa pemerintahan SBY?

Kondisi perekonomian pada masa pemerintahan SBY mengalami perkembangan yang sangat baik. Pertumbuhan ekonomi Indonesia tumbuh pesat di tahun 2010 seiring pemulihan ekonomi dunia pasca krisis global yang terjadi sepanjang 2008 hingga 2009.

Bank Indonesia (BI) memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia dapat mencapai 5,5-6 persen pada 2010 dan meningkat menjadi 6-6,5 persen pada 2011. Dengan demikian prospek ekonomi Indonesia akan lebih baik dari perkiraan semula.

Sementara itu, pemulihan ekonomi global berdampak positif terhadap perkembangan sektor eksternal perekonomian Indonesia. Kinerja ekspor nonmigas Indonesia yang pada triwulan IV-2009 mencatat pertumbuhan cukup tinggi yakni mencapai sekitar 17 persen dan masih berlanjut pada Januari 2010.

sumber : - http://www.bi.go.id/web/id/
              - http://kabar.in/2009/indonesia-headline/rilis-berita-depkominfo/12/29/lipi-pertumbuhan-ekonomi-indonesia-tumbuh-pesat-tahun-2010.html
              - http://ekonomi.tvone.co.id/berita/view/34206/2010/03/11/pertumbuhan_ekonomi_indonesia_diperkirakan_capai_6_tahun_ini/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar